Cara Mengembalikan File Yang Terhapus
Banyak
sekali software komputer yang bisa di gunakan untuk mengembalikan data
atau file yang hilang. Dan kali ini FD Komputer akan memberi tutorial
buat kalian Cara mengembalikan data atau file yang hilang atau terhapus.
Software yang saya gunakan adalah GetDataBack. GetDataBack terdiri dari
dua jenis, yaitu GetDataBack for FAT32 dan GetDataBack for NTFS.
Berdasarkan pengalaman pribadi saya, saya lebih memilih software GetDataBack daripada software recovery yang lainnya. Karena hampir 90% file kita yang hilang akan bisa kembali menggunakan software GetDataBack. Ntah itu terformat, terhapus, ataupun termakan virus.
Sebelum mulai untuk recovery data, pastikan dulu partisi apa yang akan kalian recovery. Fat32 atau NTFS?
(Baca : Perbedaan Fat32 dan NTFS)
Kebetulan disini saya akan merecovery file dari Flashdisk saya yang hilang. Jadi saya memilih GetDataBack for Fat32. Berikut langkah - langkah mengembalikan data atau file yang terhapus :
1. Download software GetDataBack FAT32 atau NTFS Disini.
2. Install software GetDataBack for FAT32 (Karena saya akan mengembalikan data dari Flashdisk). GetDataBack for NTFS untuk merecovery Harddisk laptop atau komputer.
3. Buka program GetDataBack dengan klik kanan kemudian pilih Run As Administrator.
4. Kemudian pilih opsi penyebab hilangnya data kalian.
5. Klik next.
6. Masuk di Step 1, pilih drive atau penyimpanan yang akan kalian recovery. Disini saya memilih 2nd hard drive (Flashdisk saya yang berkapasitas 16GB).
6. Klik next.
7. Untuk melakukan recovery lebih dalam sampai akar, jangan lupa ubah settingan pada bagian kanan (klik See Current Options) lalu klik semua checkbox pada pilihan Recovery. Jika tidak, abaikan saja.
8. Klik next.
9. Tunggu sampai proses selesai.
10. Pada bagian kiri ada pilihan “Found file system”, pilih salah satu file system yang berwarna hijau. Jika kalian ingin menampilkan semua file sistem yang berhasil ditemukan, ubah “Show Recomended” menjadi “Show All”.
11. Klik next dan tunggu sampai proses selesai.
12. Jika sudah selesai, pilih folder atau file yang berhasil ditemukan lalu amankan dengan cara copy ke harddisk atau flashdisk lain.
Sekian tutorial dari fd-komputer. Semoga bermanfaat.
Berdasarkan pengalaman pribadi saya, saya lebih memilih software GetDataBack daripada software recovery yang lainnya. Karena hampir 90% file kita yang hilang akan bisa kembali menggunakan software GetDataBack. Ntah itu terformat, terhapus, ataupun termakan virus.
Sebelum mulai untuk recovery data, pastikan dulu partisi apa yang akan kalian recovery. Fat32 atau NTFS?
(Baca : Perbedaan Fat32 dan NTFS)
Kebetulan disini saya akan merecovery file dari Flashdisk saya yang hilang. Jadi saya memilih GetDataBack for Fat32. Berikut langkah - langkah mengembalikan data atau file yang terhapus :
1. Download software GetDataBack FAT32 atau NTFS Disini.
2. Install software GetDataBack for FAT32 (Karena saya akan mengembalikan data dari Flashdisk). GetDataBack for NTFS untuk merecovery Harddisk laptop atau komputer.
3. Buka program GetDataBack dengan klik kanan kemudian pilih Run As Administrator.
4. Kemudian pilih opsi penyebab hilangnya data kalian.
5. Klik next.
6. Masuk di Step 1, pilih drive atau penyimpanan yang akan kalian recovery. Disini saya memilih 2nd hard drive (Flashdisk saya yang berkapasitas 16GB).
6. Klik next.
7. Untuk melakukan recovery lebih dalam sampai akar, jangan lupa ubah settingan pada bagian kanan (klik See Current Options) lalu klik semua checkbox pada pilihan Recovery. Jika tidak, abaikan saja.
8. Klik next.
9. Tunggu sampai proses selesai.
10. Pada bagian kiri ada pilihan “Found file system”, pilih salah satu file system yang berwarna hijau. Jika kalian ingin menampilkan semua file sistem yang berhasil ditemukan, ubah “Show Recomended” menjadi “Show All”.
11. Klik next dan tunggu sampai proses selesai.
12. Jika sudah selesai, pilih folder atau file yang berhasil ditemukan lalu amankan dengan cara copy ke harddisk atau flashdisk lain.
Sekian tutorial dari fd-komputer. Semoga bermanfaat.
Belum ada Komentar untuk "Cara Mengembalikan File Yang Terhapus"
Posting Komentar